Beton yang selama ini dikenal sebagai material yang �tahan karat�, sebenarnya bisa juga mengalami korosi sebagaimana korosi atau karat yang terjadi pada struktur baja. Korosi yang dimaksud di sini adalah kerusakan material beton tersebut akibat proses kimia yang terjadi di dalamnya. Tentu saja bentuk korosi beton ini tidak sama dengan korosi yang terjadi pada besi baja.
Struktur beton yang rentan terhadap korosi adalah :
- struktur yang terletak di lingkungan laut, seperti platform offshore, dermaga, jetty, dsb.
- struktur yang terletak di dalam tanah, seperti pondasi, basement, terowongan, dsb.
- struktur yang terletak di lingkungan karbondioksida yang tinggi
Korosi pada struktur beton bertulang ada 2 jenis, yaitu :
- Korosi pada baja tulangan
- Korosi pada beton
- Korosi Pada Baja Tulangan
Baca selengkapnya >>
No comments:
Post a Comment